911 Hot News

Akan Ada 18 Pertanyaan di Debat Perdana Capres yang Diajukan secara Acak ke Kandidat

AMEG.ID, Jakarta – Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari mengatakan, dalam satu segmen akan ada tiga pertanyaan. Kemudian masing-masing calon sebelum memasuki perdebatan mengambil dulu secara acak pertanyaannya dan itulah yang disampaikan ke moderator.

18 pertanyaan itu sudah disusun oleh tim panelis yang sudah ditetapkan KPU pada debat kali ini dengan jumlah 11 orang. Untuk para panelis dan moderator tidak diperkenankan mengajukan pertanyaan pedalaman.

Baca Juga

“Boleh dikatakan dari segmen-segmen yang disediakan itu kesempatan untuk berinteraksi antar calon boleh dikatakan lebih banyaklah. Apa-apa yang gagasan panelis, kalau pertanyaan nanti yang sampaikan moderator. Jadi moderator memimpin atau memoderasi perdebatan, ” ungkap Hasyim.

Melansir Republika, debat terdiri atas enam segmen dan durasi 120 menit . Rinciannya diawali dengan pemaparan visi-misi paslon sesuai tema, selanjutkan, segmen kedua hingga kelima merupakan sesi pendalaman visi-misi, program kerja, menjawab pertanyaan panelis yang disampaikan moderator, tanggapan capres lain, dan tanggapan balik. Kemudian segmen yang terakhir penutup. (AL-MT/REPUBLIKA)

amegid

Recent Posts

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

Real Count Sirekap Dihentikan, Sudirman Said Menilai Pemilu 2024 Bermasalah

AMEG.ID, Indonesia - Co Kapten Timnas Pemenang Anies-Muhaimin Sudirman Said menyebut penghentian tayangan real count…

7 bulan ago

Aksi Massa Dukung Proses Hukum Soal Dugaan Korupsi Ganjar Pranowo

AMEG.ID, Indonesia - Massa yang merupakan aliansi masyarakat Jawa Tengah menggelar aksi di depan kantor…

7 bulan ago

Dindik Jatim Bekali Ratusan Guru untuk Hadapi Era Digital

AMEG.ID, Jawa Timur - Dinas Pendidikan Jawa Timur membekali ratusan guru untuk siap menghadapi tantangan…

7 bulan ago

This website uses cookies.