911 Hot News

Jatim Fest 2023 Tidak Hanya Pamerah  Tapi Juga Menyediakan Layanan Administrasi Publik

AMEG.ID, Surabaya – Kepala Biro Perekonomian Setdaprov Jatim – Aftabuddin Rijaluzzaman menyebut, dalam gelaran Jatim Fest 2023 yang digelar mulai kemarin sampai tanggal 8 Oktober mendatang di Jatim Expo, tidak hanya berisi pameran produk unggulan Jatim saja, tapi juga ada berbagai pelayanan publik yang bisa diakses masyarakat.

Melansir Ketik.co, Seperti layanan Adminduk Capil, layanan pajak kendaraan dan samsat, layanan perizinan, layanan konsultasi produk, layanan cek body fit, dan masih banyak lainnya. Afta menambahkan bagi masyarakat yang ingin mengurus perijinan atau administrasi dapat langsung menuju ke booth OPD yang bersangkutan di area pameran Jatim Fest. Para petugas akan dengan sigap membantu untuk memberikan pelayanan sebaik mungkin kepada masyarakat.

Baca Juga

Sebagai informasi, Jatim Fest merupakan kelanjutan dari event Jatim Fair yang sudah berlangsung sejak tahun 2010 – 2022 (13 tahun). Dengan mengusung konsep dan nama baru diharapkan mampu memberikan perspektif dan semangat baru. Sehingga, pameran dagang terbesar Jatim ini bisa menjadi ajang menggerakkan roda perekonomian sembari memberikan hiburan untuk masyarakat.

“Kami berharap, momentum Jatim Fest 2023 menjadi landasan bagi UMKM Jatim untuk bangkit kembali, meningkatkan daya saing,” pungkasnya. (NF-BG/KETIK.CO)

amegid2

Recent Posts

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

Real Count Sirekap Dihentikan, Sudirman Said Menilai Pemilu 2024 Bermasalah

AMEG.ID, Indonesia - Co Kapten Timnas Pemenang Anies-Muhaimin Sudirman Said menyebut penghentian tayangan real count…

7 bulan ago

Aksi Massa Dukung Proses Hukum Soal Dugaan Korupsi Ganjar Pranowo

AMEG.ID, Indonesia - Massa yang merupakan aliansi masyarakat Jawa Tengah menggelar aksi di depan kantor…

7 bulan ago

Dindik Jatim Bekali Ratusan Guru untuk Hadapi Era Digital

AMEG.ID, Jawa Timur - Dinas Pendidikan Jawa Timur membekali ratusan guru untuk siap menghadapi tantangan…

7 bulan ago

This website uses cookies.