911 Hot News

RPJPD Kota Batu 2025-2045 Tekankan Tiga Sektor Unggulan

AMEG.ID, Kota Batu – PJ Wali Kota Batu Aries Agung Paewai mengatakan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Batu tahun 2025-2045 bakal menekankan tiga sektor unggulan yaitu pariwisata, pertanian dan UMKM.

Melansir Malang Posco, pemusatan fokus dalam RPJPD tersebut dilakukan untuk merancang arah pembangunan kota Batu dalam 20 tahun kedepan dengan konsep yang jelas. Serta harus mendengarkan masukan melalui kritik dan saran dari berbagai pihak.

Baca Juga

Lebih lanjut, pembangunan tersebut nantinya juga akan mengedepankan kondisi lingkungan yang harus tetap terjaga atau ramah lingkungan. Tidak hanya pembangunan fisik yang ramah lingkungan, tapi juga harus dilakukan pembangunan sumber daya manusia (SDM).

“Dua pondasi inilah yang harus dikuatkan. Karena yang kami tuju adalah bagaimana terwujudnya Indonesia emas 2045, khususnya di Kota Batu,” bebernya. (YO-DL/MALANG POSCO)

amegid

Recent Posts

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

Real Count Sirekap Dihentikan, Sudirman Said Menilai Pemilu 2024 Bermasalah

AMEG.ID, Indonesia - Co Kapten Timnas Pemenang Anies-Muhaimin Sudirman Said menyebut penghentian tayangan real count…

6 bulan ago

Aksi Massa Dukung Proses Hukum Soal Dugaan Korupsi Ganjar Pranowo

AMEG.ID, Indonesia - Massa yang merupakan aliansi masyarakat Jawa Tengah menggelar aksi di depan kantor…

6 bulan ago

Dindik Jatim Bekali Ratusan Guru untuk Hadapi Era Digital

AMEG.ID, Jawa Timur - Dinas Pendidikan Jawa Timur membekali ratusan guru untuk siap menghadapi tantangan…

6 bulan ago

This website uses cookies.