911 Hot News

TNI AU Lakukan Investigasi Insiden Jatuhnya Pesawat Super Tucano

AMEG.ID, Jakarta – Kepala Staf Angkatan Udara (KASAU) – Marsekal Fadjar Prasetyo menyampaikan, pihaknya masih melakukan investigasi insiden jatuhnya 2 pesawat Super Tucano di Pasuruan pada November lalu. 

Mengutip Republika, Dia menyebut, sampai sekarang masih belum diketahui secara pasti jatuhnya pesawat Super Tucano itu. Masih menjadi kemungkinan penyebab insiden itu karena kesalahan manusia atau juga karena kesalahan teknis.

Baca Juga

“Pada minggu lalu saya sudah mengeluarkan surat perintah untuk dibentuknya penyelidikan untuk kecelakaan ini dan memang sekarang sedang berproses yang juga dilakukan dengan instansi luar seperti KNKT (Komite Nasional Keselamatan Transportasi),” kata Fadjar.

Menurut Fadjar, pihaknya sedang memeriksa salah satu bagian pesawat seperti black box yang merekam aktivitas di pesawat. Namun, hingga saat ini belum ada info terbaru terkait insiden itu. (IC-MT/REPUBLIKA)

amegid

Recent Posts

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

Real Count Sirekap Dihentikan, Sudirman Said Menilai Pemilu 2024 Bermasalah

AMEG.ID, Indonesia - Co Kapten Timnas Pemenang Anies-Muhaimin Sudirman Said menyebut penghentian tayangan real count…

7 bulan ago

Aksi Massa Dukung Proses Hukum Soal Dugaan Korupsi Ganjar Pranowo

AMEG.ID, Indonesia - Massa yang merupakan aliansi masyarakat Jawa Tengah menggelar aksi di depan kantor…

7 bulan ago

Dindik Jatim Bekali Ratusan Guru untuk Hadapi Era Digital

AMEG.ID, Jawa Timur - Dinas Pendidikan Jawa Timur membekali ratusan guru untuk siap menghadapi tantangan…

7 bulan ago

This website uses cookies.