911 Hot NewsNasional

Kasus Cacar Monyet di DKI Bertambah Lagi

AMEG.ID, Jakarta – Dinas Kesehatan DKI Jakarta mengkonfirmasi ada 3 tambahan kasus cacar monyet (monkeypox) di wilayahnya. Sehingga saat ini total kasus yang ditemukan secara keseluruhan sudah mencapai 21 kasus positif.

Melansir CNN Indonesia, Kepala Seksi Surveilans Epidemiologi dan Imunisasi Dinas Kesehatan DKI Jakarta Ngabila Salama menyampaikan kasus positif aktif mencapai 21 orang, kemudian positivity rate PCR 33 persen dengan semua penderita laki-laki usia 25-50 tahun.

Baca Juga

Kata Ngabila ada beberapa cara untuk mencegah cacar monyet. Diantaranya menghindari kontak fisik kulit pada luka, menerapkan PHBS, dan selalu pakai masker terutama untuk kelompok rentan berisiko tinggi.


“Cegah kematian MPox dengan deteksi dini dan diobati segera. Seluruh Puskesmas dan RS dapat melakukan pemeriksaan swab untuk mendiagnosis,” katanya. (IC-NY/CNN INDONESIA)


Editor :
Publisher :
Sumber :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

Back to top button