Malang Raya

Klaster Bandulan Tidak Lockdown, Ini Kata Kadinkes

AMEG – Pemkot Malang mengambil kebijakan berbeda terkait klaster baru Covid-19. Kebijakan lockdown di Jalan Jaksa Agung Suprapto belum diterapkan di Bandulan, meski ada laporan enam warga dinyatakan positif dan satu meninggal dunia di RT 05/RW04, Bandulan, Sukun.

Ditemui awak media di DPRD Kota  Malang, Rabu (23/6/21), Kepala Dinas Kesehatan Kota Malang, Husnul Muarif, mengatakan, klaster Bandulan masih dilakukan pembatasan kegiatan sosial warga.

“Sampai saat ini belum lockdown, hanya pembatasan kegiatan warga saja. Kami juga mencegah adanya kerumunan di wilayah itu,” ujarnya.

Baca Juga

Disinggung soal jam malam, dia juga belum menerapkan aturan itu. “Belum ada informasi, sementara hanya pembatasan kegiatan,” imbuhnya.

Sementara itu, update kondisi pasien klaster Bandulan, Husnul mengatakan, saat ini belum ada laporan terbaru.

“Sekarang kondisinya stabil, saat dikirim ke RSL Ijen, statusnya masih tanpa gejala,” pungkasnya.

Sebelumnya, klaster Bandulan baru diketahui pada Minggu lalu (20/6/21), pasca ada warga yang takziah ke Bangkalan, Madura. (*)

Ocky Novianton

Recent Posts

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

Real Count Sirekap Dihentikan, Sudirman Said Menilai Pemilu 2024 Bermasalah

AMEG.ID, Indonesia - Co Kapten Timnas Pemenang Anies-Muhaimin Sudirman Said menyebut penghentian tayangan real count…

7 bulan ago

Aksi Massa Dukung Proses Hukum Soal Dugaan Korupsi Ganjar Pranowo

AMEG.ID, Indonesia - Massa yang merupakan aliansi masyarakat Jawa Tengah menggelar aksi di depan kantor…

7 bulan ago

Dindik Jatim Bekali Ratusan Guru untuk Hadapi Era Digital

AMEG.ID, Jawa Timur - Dinas Pendidikan Jawa Timur membekali ratusan guru untuk siap menghadapi tantangan…

7 bulan ago

This website uses cookies.