Malang Raya

LAZIS Masjid Agung Jami’ Belum Terima Pembayaran Zakat Online

AMEG – Sebagai penyempurna Rukun Islam, umat muslim wajib membayar zakat fitrah. Menyikapi itu, pengurus Lembaga Amil Zakat Infaq dan Shodaqoh (LAZIS) Masjid Agung Jami’ Kota Malang mulai melakukan persiapan.

Ditemui Jumat (7/4/21), Kepala Kesekretariatan Masjid Agung Jami’ Kota Malang, Lukman, mengaku, pihaknya sudah siap, bahkan sudah membuka layanan pembayaran zakat fitrah.

Sejak hari kedua Ramadan LAZIS sudah membuka layanan zakat fitrah, termasuk pembayaran zakat mal. Dan animo masyarakat dinilai sangat tinggi.

Baca Juga

Menurut Lukman, tahun lalu memang ada penurunan 10 persen. Saat itu memang awal pandemic, sehingga masyarakat memilih bayar zakat ke lainnya.

Disinggung soal membayar zakat secara online, Lukman mengakui, pihaknya belum bisa melayaninya. (ar)

Ocky Novianton

Recent Posts

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

Real Count Sirekap Dihentikan, Sudirman Said Menilai Pemilu 2024 Bermasalah

AMEG.ID, Indonesia - Co Kapten Timnas Pemenang Anies-Muhaimin Sudirman Said menyebut penghentian tayangan real count…

6 bulan ago

Aksi Massa Dukung Proses Hukum Soal Dugaan Korupsi Ganjar Pranowo

AMEG.ID, Indonesia - Massa yang merupakan aliansi masyarakat Jawa Tengah menggelar aksi di depan kantor…

6 bulan ago

Dindik Jatim Bekali Ratusan Guru untuk Hadapi Era Digital

AMEG.ID, Jawa Timur - Dinas Pendidikan Jawa Timur membekali ratusan guru untuk siap menghadapi tantangan…

6 bulan ago

This website uses cookies.