911 Hot News

Puluhan Ribu Orang Tinggalkan Malang dalam Sepekan

AMEG.ID, Kota Malang – Manajer Humas PT KAI Daop 8 Surabaya Luqman Arif menyampaikan, selama sepekan lebih keberangkatan dari Stasiun Malang berkisar 39.301 penumpang. Dengan jumlah keberangkatan rata-rata mencapai 4 ribu orang per harinya, mulai 21 sampai 29 Desember 2023.

Melansir Radar Malang, sedangkan untuk penumpang yang tiba Stasiun Malang mencapai 33.023 jiwa. Dengan jumlah kedatangan rata-rata mencapai 3 ribu orang per harinya.

Baca Juga

Lebih lanjut, Luqman menyebut untuk prediksi keberangkatan saat malam tahun baru diperkirakan mencapai 3 ribu orang. Dan untuk meningkatkan pelayanan Stasiun Kota Malang juga menyediakan area bermain untuk penumpang anak-anak. Sebab mayoritas penumpang KA adalah keluarga dan anak-anak.

“Kami juga memberikan fasilitas keluarga (taman bermain). Ini untuk meningkatkan pelayanan kita,” ujar Luqman. (YO-MT/RADAR MALANG)

amegid

Recent Posts

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

Real Count Sirekap Dihentikan, Sudirman Said Menilai Pemilu 2024 Bermasalah

AMEG.ID, Indonesia - Co Kapten Timnas Pemenang Anies-Muhaimin Sudirman Said menyebut penghentian tayangan real count…

6 bulan ago

Aksi Massa Dukung Proses Hukum Soal Dugaan Korupsi Ganjar Pranowo

AMEG.ID, Indonesia - Massa yang merupakan aliansi masyarakat Jawa Tengah menggelar aksi di depan kantor…

6 bulan ago

Dindik Jatim Bekali Ratusan Guru untuk Hadapi Era Digital

AMEG.ID, Jawa Timur - Dinas Pendidikan Jawa Timur membekali ratusan guru untuk siap menghadapi tantangan…

6 bulan ago

This website uses cookies.