Kabupaten Malang

Wajib Vaksin Kanker Serviks, Penting untuk Cegah Dini

AMEG – Perhatian serius diberikan pemerintah terhadap ancaman resiko penyakit kanker serviks. Kementerian Kesehatan menjadikan vaksin kanker serviks ini menjadi program nasional 2022 ini.

Dengan menjadi program nasional, ini artinya vaksinasi kanker serviks akan menjadi program yang diwajibkan (mandatory). Wajib vaksin ini, bahkan bisa juga bakal diberlakukan pada usia anak dan remaja perempuan.

Soal vaksin kanker serviks ini, kabid pencegahan dan penanganan penyakit, imunisasi dan surveilans Dinkes Kabupaten Malang, Gatot Paulus, mengaku belum menerima surat instruksi resmi dari Kemenskes.

Baca Juga

“Belum ada surat instruksi Kemenkes. Tetapi, rencana program ini penting dan sangat bagus. Terlebih, untuk mencegah dan mengurangi kasus kanker serviks,” jelas Gatot, Rabu (20/4/2022) siang.

Menurutnya, penyakit jenis kanker ini sebenarnya sudah menjadi perhatian Dinkes Kabupaten Malang sejak 2017 silam. Setidaknya, ini dulu dengan screening dan pemeriksaan dini kepada perempuan kelompok usia 30-35 tahun. (*)

Choirul Amin

Recent Posts

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

{{ keyword }}

{{ text }} {{ links }}

4 bulan ago

Real Count Sirekap Dihentikan, Sudirman Said Menilai Pemilu 2024 Bermasalah

AMEG.ID, Indonesia - Co Kapten Timnas Pemenang Anies-Muhaimin Sudirman Said menyebut penghentian tayangan real count…

7 bulan ago

Aksi Massa Dukung Proses Hukum Soal Dugaan Korupsi Ganjar Pranowo

AMEG.ID, Indonesia - Massa yang merupakan aliansi masyarakat Jawa Tengah menggelar aksi di depan kantor…

7 bulan ago

Dindik Jatim Bekali Ratusan Guru untuk Hadapi Era Digital

AMEG.ID, Jawa Timur - Dinas Pendidikan Jawa Timur membekali ratusan guru untuk siap menghadapi tantangan…

7 bulan ago

This website uses cookies.