911 Hot NewsKota Malang

Diskopindag Kota Malang Akan Terus Menambah Pasar Yang Menerapkan Transaksi Non Tunai

Kepala Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan (Diskopindag) Kota Malang Eko Sri Yuliadi menjelaskan sudah ada 6 pasar di Kota Malang yang menerapkan sistem pembayaran non tunai. Atau dengan sistem Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS).

Antaranya Pasar Klojen, Pasar Oro-Oro Dowo, Pasar Kasin, Pasar Wilis, Pasar Bunulrejo dan Pasar Sawojajar.

Baca Juga

Selain itu Diskopindag berencana menambah sistem pembayaran nontunai di 20 pasar tradisional secara bertahap. Yang harapannya bisa memberi kesan pasar di Kota Malang nyaman dan aman untuk pedagang dan pembeli. (NF-NY/JAWA POS)


Editor :
Publisher :
Sumber :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

Back to top button